WhatsApp Icon

BAZNAS Minahasa Sosialisasikan Pembentukan Unit Pengumpul Zakat di MIS An Nur Tondano

20/05/2024  |  Penulis: Humas BAZNAS Minahasa

Bagikan:URL telah tercopy
BAZNAS Minahasa Sosialisasikan Pembentukan Unit Pengumpul Zakat di MIS An Nur Tondano

Sosialisasi Pembentukan UPZ Sekolah

Tondano, 20 Mei 2024 - Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Minahasa mengadakan sosialisasi mengenai pembentukan Unit Pengumpul Zakat (UPZ) di Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) An Nur Tondano.

Kepala Sekolah MIS An Nur Tondano, Kurwati, merespon positif kedatangan komisioner BAZNAS. "Kami pihak sekolah siap berkolaborasi dengan BAZNAS Minahasa. Namun demikian, hal ini akan kami rapatkan bersama guru-guru untuk membahas teknik pelaksanaannya. Intinya, kami sangat mendukung program BAZNAS," ujar Kurwati.

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat